Reporter : Vera Sintya DwiyantiHimpunan Mahasiswa Jurusan Manajemen (HMJM) STIEKIA Bojonegoro menggelar Seminar Koperasi yang diikuti oleh mahasiswa dari internal maupun eksternal STIEKIA secara luring, Jumat (11/6/2021).Seminar tersebut mengusung tema “Strategi Pengembangan Koperasi Dalam Menghadapi Era New Normal” menghadirkan pemateri Ketua bidang usaha pusat KUD JATIM bapak H. Mihandri Samsuri,SE dan Staf teknis wakil rektor bidang akademik UIN Sunan Ampel Surabaya Ibu Dr. Andriani Samsuri,S.Sos.,M.M .Kegiatan seminar ini dimoderatori oleh...